Home » Simple Tutorial » Menambahkan Floating Share Button Vertical
Menambahkan Floating Share Button Vertical
Maksud dari Floating Share Button Vertical, kalau dibahasa Indonesiakan adalah tombol berbagi yang melayang. Seperti yang sudah-sudah dibahas di tulisan-tulisan terdahulu, saat ini blog tidak bisa dipisahkan dengan sosial media lain, semisal twitter, facebook dan yang baru google+. Orang menjadi lebih suka berbagi (share) ke teman-temannya dengan menggunakan atau lewat sosial media tersebut.
{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }
Posting Komentar